Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM

Kabupaten Semarang

>>DENGAN INTEGRITAS PERSONAL KITA CIPTAKAN LAYANAN KEPEGAWAIAN TEPAT WAKTU<<

KEPALA BKPSDM
 


WENNY MAYA KARTIKA, S.H, M.H
NIP
196901131993032005
Pembina Utama Muda (IV/c)

 

PENGUMUMAN

LINK SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

 

DOWNLOAD MEKANISME MUTASI PNS
 

DOWLOAD PEDOMAN PENAKMAS


DOWNLOAD BUKU PETUNJUK PEMBUATAN KARTU ASN VIRTUAL

PANDUAN APLIKASI SIHARKA (PEGAWAI)

 

Klik Menu "Info Kepegawaian" di atas untuk melihat UU, PP, PerBup di Bidang Kepegawaian

MEKLAP DATA PEGAWAI

 

Download PEDOMAN
e-PERSONAL

 

Download  PEDOMAN
e-FILE


Download PEDOMAN e-MUTASI

Download PEDOMAN e-KGB


Download FormuIir Isian Pegawai (FIP) untuk  PPPK

Download Formulir Isian Pegawai (FIP) untuk CPNS

 

 

WEBSITE TERKAIT

SEBELAS PEJABAT PIMPINAN TINGGI PRATAMA KABUPATEN SEMARANG DILANTIK

Ungaran (30/12/2021)-Admin BKPSDM, Bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati pagi ini kamis (30/12/2021) Bupati Semarang H Ngesti Nugraha melantik 11 (sebelas) Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II). Acara yang di hadiri oleh Forkompimda Kabupaten Semarang tersebut telah melewati serangkaian tahapan dalam menempatkan para pejabat tersebut sesuai dengan kompetensi dan kinerja pejabat yang bersangkutan.

Sebelas pejabat yang dilantik yaitu Dewi Pramuningsih sebagai Kepala Dinas PPPA dan KB yang sebelumnya menjabat Kepala Dinas Pariwisata, Suratno sebagai Asisten Perekonomian dan Pembangunan SEKDA yang sebelumnya menjabat Staf Ahli Bupati Semarang Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan, Heru Purwantoro sebagai Kepala Dinas Lingkungan Hidup yang sebelumnya menjabat Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Sunarto sebagai Inspektur Inspektorat Daerah yang sebelumnya menjabat Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Romlah sebagai Staf Ahli Bupati Semarang Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Pemerintah yang sebelumnya menjabat Kepala Dinas PPPA dan KB, Adi Prasetyo sebagai Staf Ahli Bupati Semarang Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia yang sebelumnya menjabat Staf Ahli Bupati Semarang Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Anang Dwinanta sebagai Staf Ahli Bupati Semarang Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan yang sebelumnya menjabat Kepala Badan Perencanaan, Penelitian, dan Pengembangan Daerah, Partono sebagai Asisten Administrasi Umum yang sebelumnya menjabat Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Rudibdo sebagai kepala Badan Keuangan Daerah yang sebelumnya menjabat Kepala Dinas Perhubungan, Wenny Maya Kartika sebagai Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia yang sebelumnya menjabat Asisten Administrasi Umum dan Tajudinor sebagai Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat yang sebelumnya menjabat Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran.

Dalam sambutannya, Bupati mengingatkan agar para pejabat yang dilantik hari ini untuk dapat bekerja sesuai tugas pokok masing-masing dan memperhatikan loyalitas serta didikasinya. Harapan kepada pejabat-pejabat tersebut untuk dapat memberikan kontribusi maksimal dalam pembangunan Kabupaten Semarang.

FORUM TANYA JAWAB

Budiyono
Seputar CPNS
assalamualaikum, saya budi ijin bertanya. terkait syarat jurusan pada formasi Pengawas Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Daerah Ahli Pertama apakah boleh jika dari lulusan Sarjana Hukum jurusan Hukum Keluarga Islam ? mohon petunjuknya
Monday, 09 September 2024 15:27
edgar dhanuastra
Pertanyaan terkait pas foto dan akreditasi
selamat pagi, ijin bertanya terkait : 1. untuk pas foto apakah wajib menggunakan kemeja putih? atau bisa menggunakan pas foto formal menggunakan jas? 2. untuk sertifikat akreditasi, yang dilampirkan itu akreditasi universitas atau akreditasi program studi? terima kasih
Friday, 06 September 2024 08:42
Rvinna
D3
mohon maaf ijin bertanya, admin apakah benar boleh menggunakan materai tempel ? terimakasih sebelumnya
Friday, 06 September 2024 07:07

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Semarang

Alamat :Jl.HOS Cokroaminoto No.1 Ungaran-Telp:(024)6921127, Fax:(024)6921004, E-mail: bkpsdm@semarangkab.go.id